Home » C++ » String di C++ : Number dan Strings

String di C++ : Number dan Strings

by Hanifah Nurbaeti
by Hanifah Nurbaeti

Menambahkan Number dan String

PERINGATAN!

C ++ menggunakan operator + untuk penambahan dan penggabungan.

Number ditambahkan dan String digabungkan.

Jika ingin menambahkan dua angka, hasilnya adalah angka:

Contoh :

#include <iostream>
using namespace std;
 
int main () {
  int x = 10;
  int y = 20;
  int z = x + y; // z will be 30 (an integer)
  cout << z;
  return 0;
}

Jika ingin menambahkan dua string, hasilnya adalah rangkaian string:

Contoh :

#include <iostream>
#include <string>
using namespace std;
 
int main () {
  string x = "10";
  string y = "20";
  string z = x + y; // z will be 1020 (a string)
  cout << z;
  return 0;
}

Jika kita coba menambahkan angka ke string, kesalahan terjadi:

Contoh :

string x = "10";
int y = 20;
string z = x + y;

You may also like