Home » SQL » Fungsi Lainnya MS Access IsNumeric()

Fungsi Lainnya MS Access IsNumeric()

by Hanifah Nurbaeti
by Hanifah Nurbaeti

Section Artikel

Definisi dan Penggunaan

Fungsi IsNumeric() digunakan untuk dapat memeriksa apakah ekspresi adalah angka yang valid.

Fungsi ini akan mengembalikan nilai Boolean. TRUE (-1) akan menunjukkan bahwa ekspresi adalah angka yang valid dan FALSE (0) akan menunjukkan bahwa ekspresi tersebut bukan angka yang valid.

Syntax

IsNumeric(expression)

Nilai Parameter

ParameterDeskripsi
expressionRequired. Nilai untuk diuji

Detail Teknis

Works in:Mulai dari Access 2000

Contoh
Periksa apakah ekspresi adalah angka yang valid:

SELECT IsNumeric(1500);

Contoh
Kembalikan TRUE jika ekspresi adalah angka yang valid, jika tidak FALSE:

SELECT IsNumeric("Annyeong");

Contoh
Kembalikan TRUE jika ekspresi adalah angka yang valid, jika tidak FALSE:

SELECT IsNumeric("8921");

You may also like