Saat ini website menjadi media komunikasi yang banyak digemari, website yang digunakan dalam berbagai bidang seperti dalam e-commerce, e-government, atau dalam Pendidikan.
Dengan banyaknya pemanfaatan website dalam berbagai bidang tersebut web server dituntut untuk memberikan layanan yang terbaik yang memberikan respon cepat, Kualitas web server dikatakan baik jika mampu melayani request dengancepat dan menimalkan / tanpa kesalahan.
Kinerja dari web server dapat diukur / diketahui dengan berbagai cara melalui berbagai tools, diantaranya benchmarking server dan webstress tool.
Webstress tool merupakan suatu aplikasi atau tools yang digunakan untuk menguji atau mbisa mengukur performance dari HTTP client/server, juga dapat mengukur performance dari suatu website.
Alasan Kenapa Perlu Menggunakan Webstress Tool
Contoh aplikasi webstress tool ialah paessler. Paessleer ini dapat digunakan pada widows 2003, windows vista, windows 10,7 2008).
Berikut contoh pengujian menggunakan aplikasi paessler, pengujian ini dilakukan dengan tipe uji RAMP ( dengan jumlah user meningkat selama waktu pengujian) test.
Untuk memulai pengujian pilih “start test”,lalu masukka ip atau URL dan masukkan banyaknya user, delay click dsb. Maka akan keluar Log Result yang berisi click error, click times (ms), time spent (ms) dan error (%) avg. seperti pada gambar dibawah ini:
Selain itu kita juga dapat melihat grafik dari pengujian yang tlah kita lakukan.
Jika tidak ingin repot-repot dalam installasi webstrees tool ini juga dapat mengukur performance web secara sederhana menggunakan webstress online seperti google speed, GTmetrix dan tracerout online.Kita hanya perlu memasukkan URL maka akan keluar hasilnya.
Namun untuk parameternya berbeda dengan webstress tool paessler, paessler lebih lengkap.