Home » PHP » Cara Penulisan Variabel di PHP dan Contohnya

Cara Penulisan Variabel di PHP dan Contohnya

by mhdrizki
by mhdrizki

salah satu kelebihan dari bahasa pemograman php ini adalaj pendeklarasian suatu variable, di dalam php suatu variable dapat langsung di deklarasikan tanpa menyebutkan tipe datanya, sehingga suatu variable dapat diberikan nilai string, bilangan bulat integer pecahan float,date bahkan tag tag HTML, karena pada php ini idak mengenal apa yang namanya tipe data dalam artian suatu tipe data yang ifak perlu di deklarasikan sebelum pembuatan variable.

Lain halnya dengan bahasa pemograman C++ dan java suatj variable hanya dapat diberi nilai sesuai dengan tipe datanya,sehingga dalam pemberian value nilai harus memperhatikan tipe datanya,karena jika nilai yan dimasukkan tidak sesuai dengan tipe data deklarasikan sebelumnya maka tsrjadi error.

<?php
  // $Nama_variable = value;
  $nama = "sampel";
  $umur = 20;
  $tampilkan = "<strong>". $nama.
    "</strong> berumur <b>". $umur."</b";
//tampilkan dibrowser echo $tampilkan.
"<br>=========================<br>";
?>

Pada php pendeklarasian suatu variable fukup sederhana, yaitu hanya diawali dengan tanda $ dollar yang di ikutin nama variable.Kemudian atutan pemberian nama variable pada php juga hampir sama dengan bahasa C++ yaitu nama variable tidak boleh diawalin dengan angka dan sifatnya case sensitif huruf brsar kecil dibedakan.Agar lebih jelas langsung saja anda praktekkan,buatlah dokumen baru dengan nama variable.php dan simpan.

pada contoh diatas,secara otomatis variable dengan nama akan mempunyai tipe data string, karena nilai dari variable tersebut adalah string dan integer number.perhatikan script berikut.

<?php
$bill =5;
$bil2 =10;
$bil3 ="20";
$gabungan1 = "ribu rupiah 20";
$gabungan2 = "20 ribu rupiah";

echo "Nilai Variable bil1 : ".$bil11."<br>";
echo "Nilai Variable bil2 : ".$bil12."<br>";
echo "Nilai Variable bil3 : ".$bil13."<br>";
echo "Nilai Variable gabungan : ". $gabungan1."<br>";
echo "Nilai Variable gabungan : ". $gabungan2."<br>";
echo "<br>";
echo "Hasil dari bil1+bil2 = ";
echo $bil1 + $bil2."<br>";
echo "Hasil dari bil1+ gabungan1 = ";
echo $bil1 + $gabungan1. "<br>";
echo "Hasil dari bil3+ gabungan2 =  ";
echo $bil3 + $gabungan2;
?>


You may also like